Wednesday, October 21, 2015

Cara Mengalihkan/Redirect Blog Ke Blog Lain

Oke sobat curi-cara pada kesempatan ini saya akan membagikan sebuah trik atau tips bagaimana cara mengalihkan link atau istilahnya redirect link ke link yang lain atau dari blog lama ingin kita alihkan ke blog yang baru. Jadi setiap pengunjung yang masuk ke blog anda maka akan secara otomatis akan meredirect ke blog yang lain yang anda tentukan . Cara mengalihkannya ada beberapa metode namun yang saya jelaskan ini dengan metode meta tag pada blogspot anda juga dapat menambahkan timer atau waktu untuk pengalihan ini.

Caranya adalah :

  1. Masuk ke Dashboard blogger pilih menu Design/tampilan masuk ke halaman Edit HTML
  2. Cari kode <head> untuk mempermudah pencarian silahkan gunakan CTRL+F
  3. Copy kode ini <meta content='4;url=http://www.curi-cara.blogspot.com/' http-equiv='refresh'/>
  4. Lalu pastekan kode tersebut di bawah <head>
  5. Lalu save template anda
Silahkan anda coba, semoga berhasil. OK, sekian cara tips mengalihkan link pada blog ke blog lain
Previous Post
Next Post

post written by:

0 komentar: